Peduli, Kapolres Jeneponto Naik Trail Sasar Desa Terpencil Bawa Bantuan untuk Siswa-Siswi SD di Gunung Silanu

    Peduli, Kapolres Jeneponto Naik Trail Sasar Desa Terpencil Bawa Bantuan untuk Siswa-Siswi SD di Gunung Silanu
    Kapolres Jeneponto, AKBP Widi Setiawan mendatangi sebuah Sekolah Dasar (SD) di Desa terpencil dengan naik motor trail di Desa Gunung Silanu, Kecamatan Bangkala, Kabupaten Jeneponto, Sabtu (11/01/2025).

    JENEPONTO, SULSEL - Matahari tidak akan terbit sebelum waktunya. Tunggu saja, apa yang menjadi milikmu pasti akan datang kepadamu. Pribahasa ini membuat Kapolres Jeneponto, AKBP Widi Setiawan mengunjungi salah satu lokasi yang sangat sulit dijangkau oleh kendaraan roda empat maupun roda dua.

    Namun, karena rasa kemanusiaan, kepedulian dan perhatiannya yang begitu besar terhadap dunia pendidikan. Polisi pangkat dua bunga itu merasa terpanggil mendatangi sebuah Sekolah Dasar (SD) di Desa terpencil dengan naik motor trail di Desa Gunung Silanu, Kecamatan Bangkala, Kabupaten Jeneponto, Sabtu (11/01/2025). 

    Dimana sekolah tersebut, terletak di pelosok desa yang hanya bisa ditempuh dengan jalan kaki karena jalanya sangat terjal dan ada beberapa jembatan yg terputus. Meski begitu, Kapolres AKBP Widi Setiawan tak membuatnya pantang menyerah.

    Cemistry itu betul-betul nyata, sembari sambil berkata, peliharalah pekerjaanmu sekalipun tidak membuatmu kaya, tapi. Bisa membuatmu hidup dan bermanfaat bagi orang lain.

    Kehadiran Kapolres Jeneponto AKBP Widi Setiawan di tengah-tengah siswa-siswi SDN 37 Parang Benrong, Desa Gunung Silanu memberikan bantuan berupa perlengkapan sekolah.

    Bantuan ini diserahkan langsung oleh Kapolres di dampingi Waka Polres dan para PJU Polres Jeneponto dengan disaksikan perwakilan sekolah (Kasek) SDN 37  Parang Benrong, orang tua murid dan pemerintah Desa. 

    Dalam suasana penuh keakraban, Kapolres Jeneponto AKBP Widi Setiawan menyampaikan harapan  kiranya bantuan ini dapat meringankan beban keluarga dan memotivasi anak untuk terus semangat dalam menempuh pendidikan.

    “Kami berharap, bantuan ini bisa menjadi dorongan untuk terus belajar dengan giat dan meraih cita-cita, ” ujar Kapolres.

    Di sela-sela kunjungan tersebut Kepala sekolah juga menyampaikan bahwa sebagian besar orang tua murid di sekolah ini adalah keluarga tidak mampu, bahkan setiap berangkat ke sekolah mereka sebagian besar tidak memakai seragam sekolah dan bahkan tidak memakai sepatu karena keterbatasan ekonomi dari orang tuanya.

    Di tempat yang sama, Pemerintah Desa, Kepala Sekolah dan orang tua murid menyampaikan apresiasi dan ucapan terimakasih yang setinggi-tingginya kepada Polres Jeneponto atas perhatian dan, kepedulian yang diberikan.

    "Kami juga berterima kasih kepada Bapak Kapolres tidak hanya sebatas kepeduliannya saja, melainkan menginspirasi dan memotivasi anak kami agar kelak bisa meraih cita-citanya, ” ucapnya.

    Dalam giat tersebut Kapolres Jeneponto juga memberikan sembako kepada orang tua murid dan warga sekitar sekolah.

    Kegiatan ini, bukan hanya sekedar penyerahan bantuan, tetapi juga wadah untuk mempererat hubungan antara Polres jeneponto dengan masyarakat. (*)

    Syamsir, HR

    Syamsir, HR

    Artikel Sebelumnya

    Gelar Rakor Evaluasi Anggaran 2024 dan Rencana...

    Artikel Berikutnya

    Aktivis Arak Nusantara Desak Kejari Jeneponto...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
    Sok Preman, Pensiunan TNI Diduga Aniaya Emak-emak Penjual Ikan dan Pecahkan Ember Korban di Pasar Bontoramba
    Kenali Pentingnya Memeriksakan Mata Secara Rutin untuk Menjaga Kesehatan Penglihatan
    Pangkoopsud II Dikukuhkan sebagai Warga Kehormatan Divisi Infanteri 3 Kostrad
    Dukung Program Pemerintah, Polres Jeneponto Gelar Rakor Evaluasi Kesiapan Penanaman Jagung Sejuta Hektar, Intip Lokasinya
    Aktivis Arak Nusantara Desak Kejari Jeneponto Segera Panggil dan Periksa Kabid Aset Terkait Randis yang Belum Dikembalikan
    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh PPK dan PPS Bimtek TOT untuk KPPS pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Besok, UPT Puskesmas Tamalatea Launching Pemeriksaan Kesehatan Gratis
    Jelang Pilkada Serentak, PPK Tamalatea Gelar Bimtek PPDP dan Penggunaan Aplikasi SIDALIH Serta E-Coklit
    Gelar Rakor Evaluasi Anggaran 2024 dan Rencana Kerja 2025, Plt Kadis P2KB Jeneponto Programkan Ini
    Peduli, Kapolres Jeneponto Naik Trail Sasar Desa Terpencil Bawa Bantuan untuk Siswa-Siswi SD di Gunung Silanu
    Dukung Program Pemerintah, Polres Jeneponto Gelar Rakor Evaluasi Kesiapan Penanaman Jagung Sejuta Hektar, Intip Lokasinya
    Ditangan Kapolres AKBP Widi Setiawan Tindak Pidana Kriminal di Jeneponto Alami Penurunan Akhir 2024
    Aktivis Arak Nusantara Desak Kejari Jeneponto Segera Panggil dan Periksa Kabid Aset Terkait Randis yang Belum Dikembalikan
    Tim Hukum PASMI Resmi Laporkan Bawaslu Jeneponto dan Bawaslu Sulsel ke DKPP, Ini Dugaan Pelanggarannya
    Panwaslu Kec. Bangkala Gelar Sosialisasi Pemuktahiran Data Pemilih, Syahrir: Pastikan Diri Anda Terdaftar di DPT
    Ciptakan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024, Polres Jeneponto Undang Insan Pers Bangun Sinergitas
    LBH Suara Panrita Keadilan Dukung LSM Gempa Indonesia Bongkar Penimbunan BBM Bersubsidi di SPBU Tarowang Jeneponto
    KPU Jeneponto Serahkan Santunan Sebesar Rp.64 Juta untuk 10 Orang Penyelenggara Pemilu Lalu

    Ikuti Kami